Teknik Optimasi SEO Off Page Pada Blog

Posted by Kampus Baca on Kamis, 23 Juni 2011

Teknik optimasi seo off page dan on page merupakan hal yang saling berkaitan dalam dunia blogging. Jika kawan – kawan blogger ingin agar posisi posting blog berada di halaman pertama, maka mari belajar seo dengan saya yang masih pemula ini. Untuk lebih jelasnya saya akan membahas satu per satu terlebih dahulu.

Pengertian atau Definisi Off Page SEO
Teknik off page seo adalah optimasi seo dengan menggunakan faktor eksternal, jadi bukan di halaman blog atau website .  Dalam hal ini, para blogger harus memahami algoritma dari search engine, misalnya yang populer adalah google yang baru saja melakukan update algoritma dengan sebutan Panda.

Teknik SEO Off-Page dapat dilakukan dengan membangun backlink misalnya dari blog dofollow, namun hal itu juga dipengaruhi oleh beberapa faktor antara lain :
  • Jumlah link eksternal  yaitu seberapa banyak link dari website lain yang menuju ke situs atau blog kita.
  • Kualitas link eksternal yaitu link dari website lain yang mengarah ke blog kita dan mempunyai relevansi dan pagerank yang tinggi. 
  • Anchor teks link eksternal yaitu sebuah teks yang digunakan sebagai hyperlink. Untuk lebih detailnya, kawan- kawan blogger dapat membaca posting saya kemarin  dengan judul Pengertian Anchor Text 
  • Usia dari sebuah domain yaitu umur dari blog yang kamu miliki. Untuk yang satu ini, saya masih menganggap sebagai faktor yang masih berpengaruh.

Saya memahami ini dari melihat di google search engine. Saya mengetikkan keyword " click here " di google.com , kemudian yang muncul pertama adalah get.adobe.com dan justru website www.clickhere.com malah berada di nomor 2 di serp. Setelah aku kunjungi get.adobe.com , aku sedikit heran , ternyata di halaman web tersebut tidak ada kata click here. Setelah saya bertanya dengan teman, ternyata baru sadar bahwa pentingnya off page seo bagi sebuah blog. 
Semoga posting hari ini tentang teknik off page seo, dapat bermanfaat bagi kawan – kawan. Mari berproses bersama dalam memahami optimasi seo , sehingga ilmu kita akan bertambah.
Bogi Sebastian
Carapada Updated at: 18.40

{ 36 comments... read them below or add one }

wahyu k mengatakan...

makasih sharing nya gan,

carapada blog mengatakan...

Mas Wahyu : makasih juga dah mampir...

om onny mengatakan...

terima kasih atas infonya, mas. Salam kenal

carapada blog mengatakan...

Om Onny : salam kenal juga mas
Minta share pengalaman tips seonya mas.. ke saya yg masih newbie ini,,biar ilmuku bertambah..

antigaptek mengatakan...

terima kasih info nya sangat berguna

carapada blog mengatakan...

antigaptek : makasih juga sudah mampir...happy blogging

tech tips mengatakan...

wow.. salut nih atas penelitian keren masalah "keyword click here"
tulisannya pun bagus nich bermanafaat utk pemula blog seperti saya

carapada blog mengatakan...

tech tips: itu hasil diskusi lewat chatting dengan temanku kok mas...makasih atas sanjungannya ....moga bermanfaat

bisnis online mengatakan...

optimasi off page apakah selalu dengan lain? lalau apakah ada teknik yang lain mas?
maaf newbie.
salam kenal

carapada belajar seo pemula mengatakan...

bisnis Online : makasih mas admin cosarosta..salam hormatku kepada master seo,,,salam kenal moga sukses dengan kontes seo oriflamenya..semangat... tinggal beberapa hari lagi.masih di urutan 4 nich mas?

masyasri mengatakan...

mkasih infonya gan,
Oy gan Gimna secch cra buat Artikel Terbaru dalam fungsi skrul?
Mohon jwbnya gan, kalau bisa lewat PM aja ya ini fbku www.facebook.com/myasri

Carapada Blog mengatakan...

Ilmuini,,: itu cuma aku spekulasi aja,,caranya hanya membuat daftar isi,,,tapi judul sidebarnya artikel terbaru....
artikelnya hanya yang pengen aku tempatkan aja,,salam kenal..

masyasri mengatakan...

blh minta script daftar isinya bro,blh minta script daftar isinya bro,

carapada blog mengatakan...

Ilmuini : kamu buka aja blog ini di firefox, terus di kamu blog/select daftar isinya klik kanan, view selection code,,nah itu ada..
mungkin lain kali aku buatkan posting cara membuat daftar isi,,secara manual mirip itu..thanks

carapada blog mengatakan...

ILMU iNI: ralat view selection source bukan code

kopi herbal mengatakan...

thx infonya, banyak membantu sekali dalam menaikan blog kopi herbal saya ini

lowongan kerja mengatakan...

Thank infonya gan, refresh ulang kegiatan SEo yg mulai pudar nih

tupperware promo mengatakan...

bener juga ya, adobe kan kalau mau update emng tag nya biasanya click here ya :D

obat alternatif mengatakan...

bahasan yang seperti ini yang di nanti...
terimakasih atas sharing nya..

Anonim mengatakan...

mantap ne..
cara ini sudah lama saya gunakan mas..

salam
cheat ninja saga and tips blogger

7 teknik optimasi yang perlu diketahui mengatakan...

artikel yang bagus, banyak yang belum tahu tentang optimasi off page!

kios obat mengatakan...

makasih banget kawan atas teknik untuk mengoptimasi seo blog secara off page

cara cepat sembuhkan stroke mengatakan...

ililha yang mesti kita lakukan agar blog kita bisa tampil dihalaman pertama search engine...

Irawan mengatakan...

Kalau soal umur untuk blog gratis seperti blogspot sepertinya sudah memenuhi kriteria seo. ini kelebihan blogspot dibanding yang lain

rahasia serch engine mengatakan...

kunjungan perdana kang...tips seonya bisa diterapkan dulu nih satu satu....

salam SUKSES !

Ragil mengatakan...

maksih gan

nanda heykhend mengatakan...

thanks infonya buat saya termotifasi
kalou artikel saya ini sudah optimal gak mas


http://hy-hack.blogspot.com/2012/09/Deprimaterra.com-kawasan-industri-dan-pergudangan-eksklusif-dengan-penghijauan.html Deprimaterra.com Kawasan Industri Dan Pergudangan Eksklusif Dengan Penghijauan

inspection tools mengatakan...

terima kasih atas infonya membantu saya dalam mempelajari SEO

Belajar Jadi Programmer mengatakan...

Ternyata Offpage SEO itu penting juga ya gann,

Blogger Hack, Blogger Tips, SEO and many more mengatakan...

Makasih bgt kaka tipsnya :D

belajar menjadi blogger mengatakan...

optimasi yang penting sekali ya gan, saya akan coba untuk menerapkan tehnik tersebut sebagai bagian dari motivasi artikel ini gan. Harapannya mudah mudahan dapat menjadi seperti 'click here' tadi gan.
Terimakasih atas artikel ini gan, informatif sekali. Salam kenal dan salam blogger

obat tidur mengatakan...

oke gan terima kasih banyak artikelnya

Belajar SEO mwb mengatakan...

"Belajar seo mwb", jangan "klik disini".
O.k. Sekarang saya ngerti mas...

Bwin368 Agen Judi Terpercaya mengatakan...

============================

Keep sharing gan, kunjungi balik yaa..

Bwin368 Agen Judi Terpercaya
Bwin368 Agen Judi Online

Bwin368 Agen Bola Terpercaya
Bwin368 Agen Judi Terbesar

Dewa Bola Online
Dewa Bola

============================

furniture minimalis mengatakan...

cari keyword persaingan rendah gimana yaa?

Muhammad Zainudin mengatakan...

Teknik SEO memang selalu asyik untuk dibahas, terima kasih sudah menambah ilmu saya gan

Posting Komentar

Carapada. Diberdayakan oleh Blogger.